LOMBA CIPTA PUISI (Jilid III)

LOMBA CIPTA PUISI ( jilid 3 )

Dengan tema  AYO MEMBACA (semua yg terkait dengan buku)

Memperebutkan:
1. Trophi bergilir :
- Gubernur Jateng
- Kadiknas Prov. Jateng
2. Tropi tetap:
- Walikota Semarang
- Kadiknas Kota Semarang
- Ka Perpustakaan kota Semarang
- dll

3. Tabungan Pelajar untuk 100 terbaik dari 10 jilid lomba yang akan diadakan

(Jadwal lomba terlampir)

4. Hadiah buku bacaan untuk sekolah peserta

5. Persiapan pembuatan buku antologi puisi anak

6. 100 peserta terbaik akan mendapatkan sertifikat dari Kadiknas Kota Semarang

Persyaratan lomba :

- Terbuka untuk anak usia SD, SMP  (tidak ada pembagian golongan usia).

- Tidak dipungut biaya pendaftaran, alias gratis.

- Naskah ditulis tangan di kertas HVS dengan maksimal panjang tulisan 2 halaman.

- Naskah bisa dikumpulkan ke pustaka CONAN, toko buku GRAMEDIA Pandanaran, Perpustakaan kota Semarang, atau lewat email : suararemaja@yahoo.com (dalam format jpeg).

- Mencantumkan fotokopi kartu pelajar.

- Untuk lomba  jilid 3 ini, akan dipilih 10 puisi terbaik sebagai langkah pertama.

- Mengumpulkan 100 puisi yang  akan dibukukan dalam sebuah ANTOLOGI PUISI  ANAK.

- omba jilid 4,5,6 dan seterusnya yang akan diadakan  dengan tema yang berbeda, akan dipakai untuk kembali mencari 10 puisi terbaik yang lainnya sehingga lengkap terkumpul 100 buah puisi anak.

- Semua peserta yang tidak lolos menjadi yang terbaik di jilid 1 dan 2 bisa kembali  ikut di  jilid-jilid berikutnya.

- Semua peserta yang telah berhasil menjadi 10 terbaik di seri lalu, diperbolehkan ikut di lomba berikutnya.

- Peserta yang paling banyak memenangi predikat terbaik dalam 10 seri lomba, akan mendapatkan penghargaan khusus.

- Naskah  untuk lomba jilid 3, paling lambat diterima 4 Nopember 2010.

- Pengumuman 10 terbaik akan   dilaksanakan  6 Nopember 2010.

- Penyerahan hadiah akan dilaksanakan 10 Nopember  2010.

Kriteria penilaian:
- originalitas ide.
- Kejujuran berekspresi (harus benar-benar karya anak, tidak karya orang lain).
- Keindahan bahasa.
- Kalau kemudian ternyata ditemukan, puisi tersebut dibantu pembikinannya oleh orang lain, maka peserta yang bersangkutan akan didiskualifikasi, dan peserta   dibawahnya akan menggantikannya.

Juri  :
- Seniman / sastrawan, jurnalis, pendidik, tokoh masyarakat
- Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

PENDAFTARAN DAN PENGUMPULAN PUISI :
Sekretariat lomba  pustaka CONAN
Jl. Candi Mutiara Selatan III / 304 Pasadena
Kalipancur – Semarang 50183
Telp. 024 - 7609384 / 08812428213 - 085 271 8682 56
Email : suararemaja@yahoo.com

1 komentar:

  1. didik m. riyadi mengatakan...

    CARA GAMPANG BIKIN MEDIA SEKOLAH

    PRAKATA

    Enaknya jadi Wartawan
    - Bisa bertemu dengan apa dan siapa saja
    - Masa Depan yang menjanjikan
    - Belajar Bekerja
    - Majalah atau Tabloid

    Kuasai Kaidah Elementer Jurnalisme
    - 5 W + 1 H
    - Penulisan Piramida Terbalik
    - Narasumber dan permasalahannya
    - Kaidah sederhana penulisan di media massa

    Siapkan satu orang manager
    - Sebagai motivator
    - Sebagai orang yang ngoyak-oyak
    - Sebagai orang yang bertanggung jawab penuh atas hidup matinya media

    Tips and Trik Agar Media tetap eksis
    - Majalah Dinding
    Sebagai kawah candradimuka proses regenerasi
    Untuk menjaga kesinambungan ketersediaan naskah
    - Mengelola dan Mengolah data base alumni
    Kumpulkan dan hubungi untuk iklannya
    Jangan di todong, cukup disapa dan dirayu agar ikhlas
    - Mengelola dan Mengolah data base orang tua murid
    Pilah dan pilih, pengusaha dan atau birokrat
    Jangan di todong, cukup disapa dan dirayu agar ikhlas

    Harus jadi satu unit Usaha yang menguntungkan
    - Kelola pelanggan dari anak didik
    - Kirim gratis ke perpustakaan dan institusi / perusahaan besar
    - Biarkan semuanya berkembang dengan apa adanya

    PENUTUP

Posting Komentar